Asas Dalam Hukum Tata Negara



Asas Dalam Hukum Tata Negara


ASAS DALAM HUKUM TATA NEGARA

Asas itu suatu bangunan hukum yang didasari oleh nilai-nilai kemanusiaan, dan hukum itu sendiri adalah, hukum yang dibuat harus ada cita-cita hukumnya yang terkandung dalam Pancasila, karena Pancasila adalah pedoman dalam pembuatan hukum yang bersifat regulatif.
1. Asas Pancasila Dalam Asas Pancasila terkandung unsur-unsur atau nilai-nilai yang terdapat dalam pembukaan UUD 1945.

Persatuan atau Integritas bangsa
Nilai Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
Kedaulatan rakyat (Demokrasi) kedaulatan tertinggi berada ditangan rakyat.
Negara berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa.
2. Asas Kedaulatan Rakyat Mekanisme untuk mewujudkan kedaulatan rakyat adalah Demokrasi langsung dan tidak langsung. Kedaulatan berada ditangan rakyat diatur oleh UU Pendistribusiannya dilaksanakan oleh Lembaga lembaga Negara.

Menurut John Locke
Kedaulatan Tuhan.
Kedaulatan Raja.
Kedaulatan Rakyat
Kedaulatan Negara.
Kedaulatan Hukum.
3. Asas Negara Hukum Ada 2 Konsepsi tentang Negara Hukum

a. Recht Staats. Prinsip ini dibangun revolusi yang berkembang di eropa, menentang kediktaktoran raja, prinsip Recht Staats ini datang dari rakyat yang mempunyai arti setiap tindakan harus didasari oleh ketentuan dalam UU, Ciri-cirinya,

Setiap tindakan Negara berdasarkan UU
Harus ada pembagian kekuasaan
Perlunya ada jaminan HAM
Peradilan Administrasi.
b. The Rule of Law. Prinsip Common Law ini dari the Rule of Law kesamaan di depan hukum equality before the law/ kesamaan di depan hukum.

4. Asas Negara Kesatuan Adalah kekuasaan Legislatif atau pemerintah ada di pemerintah pusat (CF Srong) Daerah hanya diberikan sebagian kewenangannya otonomi daerah.

5. Asas Pemisahan Kekuasaan. · Sistem Pemisahan Horizontal Eksekutif, Legislatif dan Yudikatif.
· Sistem pemisahan kekuasaan antara pusat dan daerah.

Fabian SSK

“The quality, not the longevity, of one’s life is what is important.” – Martin Luther King Jr.

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama
Your Ads Here

Your Ads Here

Your Ads Here

Formulir Kontak